SLOT IKLAN DISEWAKAN
Menata desain interior rumah minimalis tentu sangat berbeda dengan rumah yang memiliki ukuran luas. Pada rumah yang berukuran luas, kita dapat dengan mudah menata dan mengatur desain interiornya. Berbagai macam ide penataan akan dapat kita aplikasikan dengan sangat mudah. Tapi jika rumah kita adalah rumah mungil dengan ukuran ruang yang terbatas kita akan banyak menemukan kendala.

Penataan desain interior rumah minimalis memang bukan pekerjaan yang  mudah, tapi jika kita dapat berpegang pada prinsip penataan ruang yang fungsional dan efisien pekerjaan sulit itu akan menjadi lebih mudah untuk dilaksanakan.  Dua prinsip pokok tersebut memang harus kita jaga agar rumah mungil kita tetap terasa lapang dan lega sehingga tak mengurangi kenyamanan penghuninya.

Pada artikel ini singkat ini saya akan berbagi tips bagaimana kita bisa melakukan penataan desain interior rumah minimalis dengan tepat. Pada intinya penataan yang akan kita lakukan adalah menghindari agar tak ada ruang yang  “terbuang”  cuma – cuma. Setiap ruang yang ada dalam rumah harus dimanfaatkan sebagaimana fungsinya. Beberapa tips yang dapat kita lakukan adalah;  menggunakan furniture yang geometris, membuat rancangan jalur sirkulasi yang efisien, dan memanfaatkan sisa ruang sebagai tempat penyimpanan.

Gambar desain interior rumah minimalis:




Dengan uraian singkat tentang penataan desain interior rumah minimalis yang dilengkapi dengan beberapa gambar diatas semoga pembaca sudah bisa memiliki gambaran bagaimana melakukan penataan  yang tepat.

Semoga apa yang kita pelajari  hari ini bermanfaat. Untuk uraian tentang tips desain interior rumah minimalis  yang lebih lengkap, Insya Allah akan kami share pada artikel mendatang. Kami akan sangat senang jika anda memiliki saran, kritikan dan masukan tentang artikel desain interior rumah minimalis ini.
Tips Menghemat Pemakaian AC |Tinggal di daerah tropis memang harus tahan cuaca panas pada suhu yang cukup lumayan. Rata – rata suhu udara di Indonesia pada musim kemarau adalah 28%. Meski lebih rendah dari rata – rata suhu udara di Jepang, saat musim panas tapi kelembaban  udara di Indonesia lebih tinggi.  Ini ternyata yang membuat orang Indonesia lebih memerlukan waktu untuk tidur sebentar pada siang hari, karena kelembaban udara membuat kita lebih cepat merasa lelah.


Bagi sebagian orang yang merasa kurang nyaman dengan suhu tersebut, menggunakan AC di rumah adalah salah satu pilihan. Meski ini bukan pilihan terbaik. Bagaimanapun juga menggunakan AC tapi tidak mengetahui tips menghemat pemakaian ac justru akan membebanai pengeluaran bulanan keluarga.

Pada artikel ini kami akan berbagi tips menghemat pemakaian ac  Berikut ini tips hemat bagi Anda yang menggunakan AC di rumah agar anda bisa sedikit menekan biaya pengheluaran rekening listrik anda.
1.Pilih AC hemat energi. Saat ini kita tak akan kesulitan untuk mencari produk yang hemat energy di pasaran.
2.Sesuaikan kebutuhan daya AC dengan daya listrik rumah dan ukuran ruangan.
3.Matikan AC jika tidak dibutuhkann.
4.Mengatur suhu ruangan secukupnya, tidak menyetel AC terlalu dingin.
5.Usahakan untuk selalu menutup pintu, jendela dan ventilasi ruangan agar udara panas dari luar tidak masuk.
6.Tidak menempatkan AC dari sinar matahari langsung agar efek pendingin tidak berkurang

Langkah – langkah diatas sebenarnya cukup sederahan dan mudah untuk dilaksanakan. Tapi tentu jika tak semua anggota keluarga konsisten menjalankannya, tips menghemat pemakaian ac ini tak akan berhasil.


Mewujudkan Kolam Renang Kecil Di Rumah Mungil | Memiliki ide kolam renang kecil dalam rumah anda? Tak usah takut untuk mewujudkan ide itu. Karena keberadaan sebuah kolam dalam rumah ternyata sangat banyak. Intinya jika anda mengeluarkan biaya lebih untuk membuat kolam renang kecil dalam rumah anda, jumlah biaya yang anda keluarkan itu akan sebanding dengan apa yang anda dapat.

Dulu, memang hanya rumah – rumah tertentu yang dilengkapi dengan kolam renang. Hanya para pejabat atau pengusaha sukses yang memiliki kolam renang dalam rumah. Tapi sekarang bukan jamannya lagi, kita bisa memiliki kolam renang sendiri dengan biaya yang disesuaikan tentunya agar rumah kita semakin nyaman untuk ditinggali. Selain masalah biaya tentu kita harus menyesuaikan besar kolam yang kita buat dengan luas lahan lebih yang ada. Jangan sampai kita memaksakan membuat kolam berukuran besar, tetapi justru membuat rumah kita menjadi kurang bagus  dari segi desain eksteriornya.Kolam renang kecil dengan ukuran 2 meter x 4,5 meter sudah bisa menjadi tempat bermain bersama keluarga yang memadai.

Gambar Kolam Renang Kecil Di Rumah Mungil:


Dari beberapa gambar yang kami share diatas, pembaca bisa memilih model kolam seperti apa yang sesuai dengan luas lahan perumahan anda. Selain itu tentunya anda dapat memilih model  kolam renang kecil yang paling cocok dengan selera anda. Dan jika ternyata tak ada satupun yang anda minati, paling tidak ada satu dari beberapa contoh gambar di atas yang mendekati pilihan anda.

Memiliki sesuatu seperti yang kita inginkan tentunya akan memberikan kepuasan bagi kita. Dan semoga tulisan singkat tentang kolam renang  kecil ini bisa memberikan inspirasi bagi anda semua.





Contoh Gambar Rumah Minimalis Type 45 | Jika kita tinggal di perkotaan, tentu tak akan merasa heran kalau melihat rumah dengan lahan yang sangat sempit. Rumah di perkotaan  rata – rata lahanya memang sangat terbatas. Ya, bagaimana mau membuat rumah di lahan yang luas kalau harga tanah per meternya sudah tak terjangkau untuk kalangan tertentu.

Namun jika anda cukup beruntung, bisa memiliki lahan yang cukup luas anda bisa membuat rumah dengan mengambil referensi contoh gambar rumah minimalis type 45 seperti pada artikel yang akan kita bahas ini. Pilihan membangun membangun rumah type 45 minimalis, dengan luas  tanah sekitar 72 m2, dan bangunanya 45 m2  akan membuat anda merasa nyaman.

Sedang desain interor ruangan  dalam ruimah type 45 dapat anda atur dengan membaginya menjadi beberapa ruangan,  ruang kamar mandi, ruang kamar tidur, ruang tamu, ruang makan, dan ruang dapur.

Contoh Gambar Rumah Minimalis Type 45:















 

Dari contoh gambar rumah minimalis type 45 di atas, salah satunya tentu ada yang berkenan di hati anda untuk dijadikan perbandingan dalam mendesain rumah idaman yang anda impikan.  Kami senganja share banyak gambar, agar anda lebih mudah menentukan pilihan mana yang paling sesuai dengan karakter anda, karena bagaimanapun rumah adalah cermin pribadi anda.

Terima kasih telah berkunjung di blog sederhana ini, semoga anda menemukan informasi yang anda cari.  Jika anda menganggap tulisan ini bermanfaat, silahkan bergabung dengan fanpage kami, karena kami akan menginformasikan artikel  lanjutan dari Contoh Gambar Rumah Minimalis Type 45 .


Desain Kamar Belajar Anak | Ketika kita akan mendesain kamar belajar anak, kita harus benar – benar memperhatikan perilaku, psikologis dan kebutuhan anak. Sebab anak bukanlah orang dewasa yang berukuran mini, mereka memiliki perilaku, kegemaran dan dunianya sendiri. Kamar yang bagus bagi anak, adalah sebuah ruangan dimana dia bisa melakukan aktivitasnya dengan nyaman; belajar, bermain dan beristirahat.

Kebanyakan dari rumah kita memiliki desain kamar belajar anak yang serupa, menjadi satu dengan kamar tidur. Tentu saja dari segi fungsi, penyatuan ini adalah bentuk dari pemaksimalan fungsi ruang dalam sebuah rumah. Jika rumah kita tak terlalu luas, memisahkan kamar tidur anak dan kamar belajar justru akan berpengaruh pada keleluasaan ruang. Selain itu, dengan menyatukan kamar tidur dan kamar belajar anak, dari segi efisiensi sudah memudahkan anaka melakukan kegiatan sehari- hari.

Ada beberapa hal yang harus kita pahami ketika menentukan  desain kamar belajar anak yang menyatu dengan kamar tidurnya. Yang paling pokok adalah sekat antara tempat tidur dan ruang belajar. Secara psikologis, seorang anak yang sedang belajar di tempat tidur (jika tanpa sekat sama sekali) akan cepat merasa mengantuk. Karena itu dengan ada sekat pemisah antara ranjang dan meja belajar adalah pilihan terbaik. Namun demikian, jika memang tidak dimungkinkan untuk memberikan sekat pada ruangan, kita masih bisa menyiasati dengan tidak menempatkan meja belajar berhadapan langsung mengarah ke ranjang.

Contoh gambar desain kamar belajar anak:
Gambar desain kamar belajar anak

Dari beberapa desain kamar belajar anak diatas, kita bisa melihat pilihan warna yang cerah untuk ruang belajar anak. Pilihan warna ini disebabkan karena memang kebanyakan anak – anak memang menyukai warna cerah.

Terima kasih telah berkunjung ke blog sederhana ini. Kunjungan dan masukan anda sangat berarti bagi blog ini. Dan semoga artikel singkat tentang desain kamar belajar anak ini dapat memberikan manfaat bagi kita.
Trik Mengkilapkan Kaca Jendela | Perawatan sebuah rumah bisa menjadi pekerjaan yang sulit kalau kita tidak mengetahui tehniknya. Apalagi kalau kita sudah jengkel dengan permasalahan rumah kita yang tiap hari itu – itu saja.

Kaca jendela sebagai salah satu bagian dari rumah kita yang selalu harus kita jaga kebersihannya. Kalau sampai kaca jendela kita terlihat kusam tentu keindahan rumah akan berkurang. Sayangnya lagi kita sebenarnya telah berulang mengkilapkan kaca jendela kita, tapi hasilnya tetap nihil.

Pada artikel singkat ini saya akan berbagi  trik mengkilapkan kaca jendela yang kelihatan kusam dengan mudah dan murah tentunya. Kalau mahal dan sulit tentu bukan trik namanya. Peralatan yang kita perlukan untuk membuat kaca jendela kita mengkilap adalah; sabun cair  yang sering kita gunakan untuk mencuci piring , cuka dan koran bekas.

















Jika semua  peralatan sudah siap, campurkan  masing-masing 1 sendok makan  sabun cair dan cuka hingga bercampur rata. Ambil  kain lap dan celupkan kedalam campuran sabun dan cuka tadi kemudian gosokkan lap pada kaca jendela hingga merata. Diamkan kaca selama tiga menit, dan kemudian anda akan melihat hasil yang menakjubkan, kaca jendela kusam kita akan menjadi mengkilap.

Trima kasih telah mampir di blog sederhana kami, kunjungan  anda menambah semangat kami untuk berbagi. Semoga artikel singkat Trik Mengkilapkan Kaca Jendela ini bermanfaat.